Sekolah Pascasarjana Universitas Muhammadiyah PROF. DR. HAMKA(UHAMKA), unggul dalam mendidik sumber daya manusia yang memiliki kecerdasan Spiritual, Intelektual, Emosional, dan Sosial. Membina 9 Program Magister dan 1 Program Doktor.
Didukung oleh Dosen Profesional, Fasilitas Memadai dan Proses Pembelajaran menggunakan metode Blended Learning.